Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.ukwk.ac.id/handle/123456789/2079
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorMarus, Teresa Agretia-
dc.date.accessioned2024-06-04T04:30:00Z-
dc.date.available2024-06-04T04:30:00Z-
dc.date.issued2024-
dc.identifier.urihttp://repository.ukwk.ac.id/handle/123456789/2079-
dc.description.abstractPekerjaan tanah dasar dan pekerjaan lapisan perkerasan jalan yang terlaksana di Proyek jalan Ngera-Puuwada dilakukan sepanjang 1 km dengan lebar 4,25 m Analisis dilakukan terhadap kinerja dari alat-alat berat yang bekerja pada pekerjaan tanah dasar, dan pekerjaan lapisan perkerasan, di proyek jalan Ngera-Puuwada. Hasil analisis menunjukkan produktivitas alat berat untuk pekerjaan galian 429,195 m3 yaitu 2 Excavator dengan produktivitas sebesar 2272,47 m3 /hari sedangkan 6 Dump Truck sebesar 2333,05 m3 /hari dengan durasi yang sama yaitu 0,18 hari. Pekerjaan Timbunan 182,02 m3 yaitu 2 Excavator dengan produktivitas sebesar 1136,23 m3 /hari dalam 0,16 hari, 6 Dump Truck 2333,05 m3 /hari dalam 0,07 hari, 1 Wheel loader 334,80 m3/hari dalam 0,54 hari, 2 Motor Grader 465,9 m3 /hari dalam 0,39 hari , dan 2 Vibro Roller 48,804 m3 /hari dalam 0,23 hari. Pekerjaan lapisan pondasi (atas bawah) 1275 m3 yaitu 2 Excavator dengan produktivitas sebesar 1136,23 m3 /hari dalam 1,12 hari, 6 Dump Truck 2333,05 m3 /hari dalam 0,54 hari, 2 Motor Grader 465,92 m2 /hari dalam 2,73 hari , dan 2 Vibro Roller 780,86 m3 /hari dalam 1,63 hari. Pekerjaan lapisan permukaan 297,5 m3 yaitu 1 Asphalt Finisher dengan produktivitas sebesar 44,45 m3 /hari dalam 0,83 hari, 1 Tandem Roller 43,76 m3 /hari dalam 0,84 hari, dan 1 Pneumatyc Tyre Roller 381,0 m3 /hari dalam 0,09 hari. Analisis menunjukkan kuantitas Excavator, Dump Truck, Motor Grader dan Vibro Roller melebihi kebutuhan volume pekerjaan berdasarkan hasil perhitungan. Walaupun dengan kuantitas yang lebih banyak akan mempercepat durasi pekerjaan tetapi dalam proyek akan menyebabkan pemborosan biaya.en_US
dc.language.isoiden_US
dc.subjectProduktivitas Alat Beraten_US
dc.subjectPekerjaan Tanah Dasaren_US
dc.subjectPekerjaan Lapisan Perkerasanen_US
dc.titleAnalisis Produktivitas Alat Berat Pada Pekerjaan Tanah Dasar Dan Perkerasan Jalan Di Ruas Jalan Mauponggo-Ngera-Puuwada Di Kabupaten Nagekeo, Nusa Tenggara Timuren_US
dc.typeThesisen_US
dc.identifier.nidnNIDN0719127501-
dc.identifier.nidnNIDN0720038001-
dc.identifier.kodeprodiKODEPRODI22201#Teknik Sipil-
dc.identifier.nimNIM202032014-
Appears in Collections:2024



Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.