Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.ukwk.ac.id/handle/123456789/880
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorSetiawan, Irvan-
dc.date.accessioned2021-09-20T03:15:47Z-
dc.date.available2021-09-20T03:15:47Z-
dc.date.issued2021-
dc.identifier.urihttp://repository.ukwk.ac.id/handle/123456789/880-
dc.description.abstractPenelitian ini bertujuan untuk menganalisis rasio keuangan untuk menilai kinerja perusahaan manufaktur bidang konsumsi subsektor pengolahan tembakau yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2015-2019. Jenis penelitian ini menggunakan study kasus dengan populasi 5 perusahaaan sektor pengolahan tembakau. Metode pengambilan sampel menggunkana purposive sehingga memperoleh 3 perusahaan yaitu PT Gudang Garam Tbk, PT HM Sampoerna Tbk, dan PT Bentoel International Investama Tbk.. Hasil analisis trend menunjukan bahwa berdasar rasio likuiditas, kinerja keuangan yang baik ditunjukan oleh PT HM Sampoerna karena nilai Current Ratio dan Quick Ratio diatas standar industri. Sedangkan PT Gudang Garam dan PT Bentoel International investama dinilai memiliki kinerja kurang baik. Kinerja keuangan berdasar rasio solvabilitas ditunjukan oleh semakin rendahnya nilai DAR dan DER terhadap nilai standar industri. Hal itu menunjukkan tingkat resiko liabilitas yang akan ditanggung perusahaan. Jadi dapat disimpulkan bahwa perusahaan yang memiliki kinerja keuangan yang baik adalah PT HM Sampoerna dan kinerja yang kurang baik adalah PT Gudang Garam dan PT Bentoel International Investama. Kinerja keuangan berdasar rasio rentabilitas ditunjukan oleh nilai rentabilitas ekonomis dan rentabilitas modal sendiri yang memenuhi nilai standar industri. Dapat dijelaskan berdasar rasio rentabilitasnya semua perusahaan kurang baik karena berada dibawah nilai standar industri. Kinerja perusahaan berdasar rasio pasar dinilai oleh Earning per Share yang semakin tinggi nilainya maka semakin meningkat keuntungan yang diperoleh investor dan perusahaan yang memiliki kinerja yang baik berdasar Earning per Share adalah PT Gudang Garam.en_US
dc.language.isoiden_US
dc.subjectQuick Ratioen_US
dc.subjectCurrent Ratioen_US
dc.subjectDebt to Assets Ratioen_US
dc.subjectDebt to Equity Ratioen_US
dc.subjectRentabilitas Ekonomisen_US
dc.subjectRentabilitas Modal Sendirien_US
dc.subjectEarning per Share perusahaan subsektor pengolahan tembakauen_US
dc.titleAnalisis Rasio Keuangan Untuk Menilai Kinerja Perusahaan Manufaktur Bidang Konsumsi Subsektor Pengolahan Tembakau Yang Terdaftar Pada Bursa Efek Indonesia Tahun 2015-2019en_US
dc.typeThesisen_US
dc.identifier.nidnNIDN0709126102-
dc.identifier.nidnNIDN0726018502-
dc.identifier.kodeprodiKODEPRODI62201#Akuntansi-
dc.identifier.nimNIM201612033-
Appears in Collections:2021



Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.