Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ukwk.ac.id/handle/123456789/1178
Title: Peran Ketua Adat Dalam Penyelesaian Sengketa Tanah Ulayat ( Studi Terhadap Penyelesaian Sengketa Tanah Ulayat Di Desa Berinang Mayun Kecamatan Menyuke - Kabupaten Landak- Provinsi Kalimantan Barat )
Authors: Silalahi, Hermanto
Kristiyanti, Celina Tri Siwi
Saputro, Wisnu Indro
Keywords: PERAN KETUA ADAT
Issue Date: 2015
Abstract: Peran kepala adat yang ada dalam masyarakat adalah Menjaga keutuhan persekutuan dalam masyarakat, supaya persekutuan tersebut tetap terpelihara dan dapat dirasakan oleh berbagai tindakan anggota masyarakat yang tidak sesuai dengan adat dan hukum adat, Sebagai tempat anggota masyarakat menanyakan segala sesuatu yang berhubungan dengan pengetahuan adat dan hukum adat. Hal ini sangat penting sebab tidak semua anggota masyarakat mengetahui, mengerti dan memahami tentang seluk-beluk adat dan hukum adat. Dengan fungsi yang demikian maka Kepala Adat boleh dikatakan sebagai media informasi adat dan hukum adat dalam masyarakat. Faktor penyebab sengketa Batas tanah ulayat yang kurang jelas atau tidak pasti kurangnya kesadaran masyarakat, pentingnya batas tanah ulayat, penyerobotan, tidak adanya dokumen atau pelaku sejarah sebagai pengambil keputusan adat yang mengikat pihak-pihak yang bersengketa. Mekanisme penyelesaian sengketa tanah ulayat yang terjadi adalah sebelum melakukan perundingan Pasirah meminta ijin kepada Panaraga dan Kepala Desa, memanggil semua pengurus adat, memanggil para pihak yang bersengketa, memanggil para saksi, Memberikan putusan bagi pihak yang bersengketa.
URI: http://repository.ukwk.ac.id/handle/123456789/1178
Appears in Collections:2015

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
201141011_WISNU INDRO SAPUTRO_1.pdfCOVER - BAB 1789.44 kBAdobe PDFView/Open
201141011_WISNU INDRO SAPUTRO_2.pdf
  Restricted Access
BAB 2 - BAB 4411.88 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
201141011_WISNU INDRO SAPUTRO_3.pdfBAB 5 - DAFTAR PUSTAKA118.4 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.