Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ukwk.ac.id/handle/123456789/1665
Title: Strategi Pengembangan Usaha Tani Sayuran Organik (Studi Kasus Di Usaha Tani Kurnia Kitri Ayu Farm, Jl. Rajawali No.10 Kecamatan Sukun, Kota Malang)
Authors: Taneo, Stefanus Jufra M
Perwita, Sari
Buja, Arnoldus Yansen Mari Da
Issue Date: 2011
Abstract: Dengan semakin perkembangnya pertanian organik. Usaha Tani Kurnia Kitri Ayu Farm perlu megetahui strategi pengembangan yang diterapkan dan mengetahui faktor – faktor apakah yang mempengaruhi strategi pengembangan. Analisis SWOT merupakan salah satu metode untuk mentukan strategi berdasarkan faktor internal dan faktor external. Analisis Fishbone digunakan untuk mengkategorikan berbagai sebab potensial yang mempengaruhi strategi pengembangan Penelitian ini dilaksanakan di Usaha Tani Kurnia Kitri Ayu Farm, yang terletak di Jl. Rajawali, Kecamatan Sukun, Kota Malang. Sumber data diperoleh dari 3 (tiga) responden yaitu 1(satu) orang pemilik usaha tani Kurnia Kitri Ayu Farm dan 2 (dua) orang pelanggan potensial, dengan metode analisis data kualitatif. Hipotesis penelitian:1) Strategi pengembangan usaha tani sayuran organik di Kurnia Kitri Ayu Farm menggunakan strategi agresif.2): Faktor-faktor ekonomi, sosial budaya demografi lingkungan, pemerintah politik hukum, teknologi dan kompetisi mempengaruhi strategi pengembangan Berdasarkan hasil penelitian dari faktor Matriks IFAS (2,397) dan Matrik EFAS (3,382) serta berdasarkan posisi pada matrik sel IE, usaha tani Kurnia Kitri Ayu Farm Kecamatan Sukun, Kota Malang, berada pada kuadran I diagram matrik grand strategy. Inti strategi yang diterapkan usaha tani Kurnia Kitri Ayu Farm adalah strategi agresif. Faktor-faktor ekonomi, sosial budaya demografi lingkungan, pemerintah politik hukum, teknologi dan kompetisi mempengaruhi strategi pengembangan.
URI: http://repository.ukwk.ac.id/handle/123456789/1665
Appears in Collections:2011

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
04220444_ARNOLDUS YANSEN MARI DA BUJA_1.pdfCOVER - BAB 1197.42 kBAdobe PDFView/Open
04220444_ARNOLDUS YANSEN MARI DA BUJA_2.pdf
  Restricted Access
BAB 2 - BAB 4597.73 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
04220444_ARNOLDUS YANSEN MARI DA BUJA_3.pdfBAB 5 - DAFTAR PUSTAKA151.6 kBAdobe PDFView/Open
04220444_ARNOLDUS YANSEN MARI DA BUJA_4.pdf
  Restricted Access
LAMPIRAN297.96 kBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.