Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ukwk.ac.id/handle/123456789/591
Title: Upaya Badan Narkotika Nasional (Bnn) Kota Batu Dalam Pencegahan Peredaran Narkoba Menurut Pasal 70 Undang-Undang No 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika
Authors: Silalahi, Hermanto
Susanti, Diah Imaningrum
Wiharjo, Raden Rachmad
Keywords: Upaya BNN
Pencegahan
Peredaran narkoba
Issue Date: 21-Jun-2019
Abstract: Peredaran narkoba merupakan permasalahan yang sangat serius, BNN mencatat jumlah penyalahgunaan narkoba di Indonesia diperkirakan telah mencapai sekitar 3,5 juta orang pada 2017. Sekitar 1,4 juta di antaranya adalah pengguna biasa dan hampir 1 juta orang telah menjadi pecandu narkoba. Saat ini obat-obatan ilegal telah mencapai tidak hanya di kota-kota besar, tetapi juga di kota-kota kecil, bahkan desa-desa kecil, dan merambah ke semua lapisan masyarakat, termasuk pekerja dan siswa, pria-wanita, dan anak-anak. Badan Narkotika Nasional Kota Batu Dalam melaksanakan tugasnya berdasarkan Undang – Undang No 35 Tahun 2009 pasal 70 melakukan berbagai upaya – upaya dalam pencegahan peredaran narkoba tetapi dalam mewujudkan tugas tersebut terdapat faktor – faktor yang mendukung dan faktor – faktor yang menghambat baik dari dalam maupun dari luar.
URI: http://repository.ukwk.ac.id/handle/123456789/591
Appears in Collections:2019

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
201541017 - R. Rachmad W. Cover.pdf608.44 kBAdobe PDFView/Open
201541017 - R. Rachmad W. bab_1.pdf196.43 kBAdobe PDFView/Open
201541017 - R. Rachmad W. bab_2.pdf
  Restricted Access
164.72 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
201541017 - R. Rachmad W. bab_3.pdf
  Restricted Access
609.71 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
201541017 - R. Rachmad W. bab_4.pdf220.63 kBAdobe PDFView/Open
201541017 - R. Rachmad Lampiran.pdf
  Restricted Access
689.21 kBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.