Please use this identifier to cite or link to this item: https://repository.ukwk.ac.id/handle/123456789/1935
Title: Analisis Rasio Keuangan Sebagai Alat Penilaian Kinerja Keuangan (Studi Kasus Pada Pt Kereta Api Indonesia (Persero) Tahun 2017-2021)
Authors: Indrarini, Silvia
Astuti, Galuh Budi
Jatayu, Agnes Murdiyati
Keywords: Laporan Keuangan
Rasio Keuangan
Kinerja Keuangan
Transportasi Kereta Api
Issue Date: 2023
Abstract: Tujuan penelitian ini untuk menganalisis rasio keuangan sebagai alat penilaian kinerja keuangan pada PT Kereta Api Indonesia (Persero) tahun 2017- 2021. Kinerja keuangan dapat diketahui melalui perhitungan rasio keuangan meliputi rasio likuiditas, rasio solvabilitas, rasio aktivitas dan rasio profitabilitas. Jenis penelitian ini adalah studi kasus dengan menggunakan data sekunder yang berupa laporan keuangan diperoleh melalui website resmi PT Kereta Api Indonesia (Persero). Metode pengumpulan studi kepustakaan, teknik pengumpulannya dokumentasi dengan teknik analisis data yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif. Analisis ini menunjukkan bahwa kinerja keuangan PT Kereta Api Indonesia (Persero) selama periode 2017-2021 kurang baik dilihat dari kinerja keuangan perusahaan berdasarkan nilai current ratio, quick ratio, total asset turnover, fixed asset turnover, receivable turnover, gross profit margin, net profit margin, return on equity, return on asset karena berada di bawah standar rasionya dan nilai debt to asset ratio, debt to equity ratio, time interest earned ratio yang berada di atas standar rasio meskipun memiliki nilai cash ratio dan inventory turnover yang berada di atas standar rasio
URI: http://repository.ukwk.ac.id/handle/123456789/1935
Appears in Collections:2023



Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.